Polres Sukabumi Amankan Puluhan Pelajar SMK Yang Diduga Berniat Tawuran

    Polres Sukabumi Amankan Puluhan Pelajar SMK Yang Diduga Berniat Tawuran

    Sukabumi - Jajaran Polres Sukabumi dan Polsek Palabuhanratu mengamankan puluhan pelajar SMK dipantai yang dekat dengan PLTU Palabuharatu Kabupaten Sukabumi. Jumat (27/05/22) sore tadi sekitar pukul 18.00 wib.

    Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah melalui Kasi Humasnya Ipda Aah Saepul Rohman mengatakan pihaknya mendapat informasi dari masyarakat tentang keberadaan puluhan pelajar tersebut dipantai yang diduga berniat tawuran karena datang secara berkelompok ke lokasi pantai yang berdekatan dengan PLTU Palabuharatu.

    " Kami langsung menindaklanjuti informasi tersebut dan berhasil mengamankan puluhan pelajar tersebut ke Mapolres Sukabumi, " ungkap Aah.

    Selanjutnya Aah mengatakan jumlah pelajar yang diamankan tersebut berjumlah sebanyak 97 (sembilan puluh tujuh) orang dan para pelajar tersebut berasal dari sebuah SMK yang berada dikawasan Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi.

    " Dari 97 orang yang diamankan ternyata ada 18 orang berstatus DO atau telah dikeluarkan dari sekolahnya, " sambung Aah.

    Bersamaan dengan pengamanan puluhan pelajar SMK itu, turut diamankan pula belasan kendaraan sepeda motor yang dipakai oleh puluhan pelajar tersebut.

    " Saat ini puluhan pelajar tersebut masih dilakukan pendataan dan pemeriksaan oleh petugas, " jelas Aah lagi.

    Lebih jauh Aah mengatakan untuk pembinaan kepada pelajar tersebut, para orang tuanya akan dipanggil untuk datang  ke Mapolres Sukabumi.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Dihadapan Kapolres Sukabumi, Komunitas Motor...

    Artikel Berikutnya

    Koramil Beserta Muspika Parakansalak Cek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polsek Cisolok  Polres  Sulabumi Gelar Kegiatan DDS dan Himbauan Kamtibmas di SMAN 1 Cisolok
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi  Gelar Safari Subuh dan Himbauan Pencegahan TOPP
    Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Polres Sukabumi diDesa Cisaat PLakukan Sambang dan Himbauan Kamtibmas pada Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi di desa Pasirbaru Lakukan DDS, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Cikidang Laksanakan Giat Door To Door System (DDS) di Desa Tamansari
    Unit Lantas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Kendalikan Arus Lalu Lintas Pagi Hari di Simpang Stasiun dan Pasar Parungkuda
    Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan Giat Door To Door System (DDS) untuk Tingkatkan Kewaspadaan Kamtibmas di Desa Cicareuh
    Bhabinkamtibmas Desa Makasari Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Ajak Warga Waspada dan Ciptakan Keamanan Lingkungan
    Kegiatan DDS Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong  Sambang warga Antisipasi Bencana Alam dan Kenakalan Remaja
    Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Warga Jaga Keamanan dan Lingkungan Pasca Pilkada
    Pos PAM Wisata Pantai Loji-Sangrawayang Simpenan Keamanan dan Kelancaran Terjaga di Libur Natal Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Sukamaju Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Warga Jaga Keamanan dan Waspada Bencana Menjelang Tahun Baru 2025
    Pospam Terpadu Exit Tol Parungkuda Amankan Arus Lalu Lintas Libur Natal dan Tahun Baru
    Polsek Simpenan Laksanakan Giat DDS Cooling System di Desa Cidadap
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Selesaikan Problem Solving Warga
    Bhabinkamtibmas memberikan Berikan Himbauan kamtibmas kepada Warga Binaannya
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar DDS dan Anjangsana di Desa Balekambang, Sukabumi
    Kegiatan Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Tingkatkan Kamtibmas
    Demi Menjaga Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Gunungpuyuh Lakukan Patroli Dialogis

    Ikuti Kami