Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Sambang Warganya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Sambang Warganya
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Sambang Warganya

    Sukabumi - Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi melaksanakan sambang warga masyarakat di Kp.Pasirsallam Rt.002 Rw.005 Desa Kertaangsana Kec.Nyalindung Kab.Sukabumi pada jumat (14/07/2023).

    Bhabinkamtibmas melaksanakan giat sambang warga Kp.Pasirsallam dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan Progam Bpk. Kapolres Sukabumi AKBP. Maruly Pardede S.H., S.I.K., M.H yaitu Aa Dede (Agamis, Aman, Dedikasi, Empaty, Damai, Efektif dan Efisien) serta menampung segala bentuk curhatan, saran dari warga masyarakat Desa Kertaangsana
    Serta dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas juga menyampaikan Pesan Pesan Kamtibmas  sebagai berikut :

    1. Warga Masyarakat agar ikut bekerjasama dengan bhabinkamtibmas dalam menjaga kemanan dan ketertiban masyarakat baik dengan melaksanakan Ronda malam, maupun dengan menyampaikan pesan kamtibmas kepada Warga lainnya jangan sampai terjerumus paham radikalisme dan anti pancasila.

    2. Bila ada suatu permasalahan yang dapat menimbulkan menjadi meluas viral di media sosial agar segara melaporkan kepada Bhabinkamtibmas maupun aparatur Desa Kertaangsana

    3.Warga masyarakat agar jangan tergiur dengan bekerja di luar negeri antisipasi terjadinya TPPO jangan sampai jadi pelaku atau korban perdagangan manusia.

    Alhamdulillah selama pelaksanaan berjalan dengan aman dan lancar.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Nyalaindung Polres Sukabumi Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Sukaluyu Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Lakukan DDS dan Sosialisasi Kamtibmas di Kp. Pasir Randu
    Safari Jumat Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Tingkatkan Kedekatan Polisi dengan Masyarakat
    Pengobatan Gratis Yayasan Bhakti Iyos Somantri di Desa Tegallega Polsek Lengkong Polres Sukabumi Layanan Kesehatan untuk Masyarakat Lengkong
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan dan Jaga Keamanan Menjelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cimanggu Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Sambang Door to Door dan Cooling System Menjelang Pilkada 2024
    Polsek Palabuhanratu Gelar Patroli Biru untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Pengawasan Kios Pupuk untuk Mendukung Ketahanan Pangan
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Sambang Tokoh Agama di Desa Buniwangi
    Patroli Dialogis Samapta Polsek Palabuhanratu Berhasil Ciptakan Situasi Kondusif
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Selesaikan Problem Solving Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar DDS dan Anjangsana di Desa Balekambang, Sukabumi
    Bhabinkamtibmas memberikan Berikan Himbauan kamtibmas kepada Warga Binaannya
    Kegiatan Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Tingkatkan Kamtibmas
    Demi Menjaga Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Gunungpuyuh Lakukan Patroli Dialogis

    Ikuti Kami