Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Cisitu Laksanakan Giat DDS untuk Jalin Silaturahmi

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Cisitu Laksanakan Giat DDS untuk Jalin Silaturahmi
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Cisitu Laksanakan Giat DDS untuk Jalin Silaturahmi

    Nyalindung, Sukabumi – Bhabinkamtibmas Desa Cisitu, Briptu Erdian, melaksanakan kegiatan Door to Door System (DDS) di Kampung Citamiang, Desa Cisitu, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi,

    Kegiatan ini bertujuan mempererat komunikasi dan silaturahmi dengan warga, mendukung program pemerintah, serta memberikan edukasi terkait pencegahan paham radikalisme dan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO).

    Selama kegiatan, situasi berlangsung tertib dan kondusif. Kapolsek Nyalindung, AKP Joko Susanto Supono, S.Kom., mengapresiasi upaya ini sebagai langkah positif menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Sambangi...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Berjalan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri Ingin Kembangkan Direktorat PPA-PPO hingga Polda-Polres, Dukung Perlindungan Perempuan dan Anak
    Indonesia dan China Perkuat Kerja Sama Digital untuk Pemberdayaan Perempuan melalui MoU KADIN dan IWAPI
    Wakapolri Resmi Membuka Pendidikan Sespimti Polri Dikreg ke-34 dan Sespimmen Polri Dikreg ke-65 TA 2025 di Lembang
    Kapolri Hadiri Tanwir I Aisyiyah, Dukung Kesetaraan Gender

    Ikuti Kami