Bentuk Sinergitas Dengan TNI, Pesonil Polres Sukabumi Sambangi Koramil

    Bentuk Sinergitas Dengan TNI, Pesonil Polres Sukabumi Sambangi Koramil
    Bentuk Sinergitas Dengan TNI, Pesonil Polres Sukabumi Sambangi Koramil

    Guna mewujudkan serta meningkatkan stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) personil Polres Sukabumi melakukan kegiatan sambang terhadap personil Koramil Ciemas Kab. Sukabumi serta melaksanakan dialogis untuk berdiskusi terkait permasalahan yang masih sering terjadi di lingkungan masyararkat khususnya Kab. Sukabumi, Jumat (12/05/2023).

    Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede melalui progaramnya yakni “AA DEDE” (Agamis, Aman, Damai, Empati, Dedikasi, Efektif dan Efisien) sangat mendukung terhadap kegiatan tersebut karena dapat mempererat sinergitas serta soliditas antara TNI dan POLRI yang hukumnya bersifat wajib.

    Adapun dalam meningkatkan sinegritas, AA DEDE berencana memperbanyak kegiatan yang sifatnya kolaboratif. AA DEDE yakin jika hal itu terlaksana maka hubungan TNI dengan Polri kian semakin solid. "Jadi soliditas dan sinergitas tentunya harus kita bangun dengan memperbanyak kegiatan yang bersifat integrasi. Alhamdulillah, saya yakin dengan kegiatan seperti itu maka pada saat melaksanaan tugas di lapangan tentunya TNI - Polri akan semakin solid, " tuturnya kepada Tim Liputan Humas Polres Sukabumi.

    Lebih jauh dia menyampaikan, jika TNI - Polri solid maka akan banyak dampak positif yang didapat. Mulai dari masyarakat yang merasa nyaman, hingga ekonomi yang diharapkan adil dan makmur dapat tercapai. "Kalau TNI-Polri solid maka masyarakat akan merasa aman dan pada saat merasa aman tentunya pertumbuhan ekonomi, menuju masyarakat adil dan makmur yang diharapkan kita semua itu dapat terwujud, " ujarnya.

    Polres Sukabumi Polda Jabar, Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede, Kasi Humas Polres Sukabumi Iptu Aah Saepul Rohman.

    polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede aa dede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polres Sukabumi Sambangi Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Caringin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polsek Cisolok  Polres  Sulabumi Gelar Kegiatan DDS dan Himbauan Kamtibmas di SMAN 1 Cisolok
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi  Gelar Safari Subuh dan Himbauan Pencegahan TOPP
    Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Polres Sukabumi diDesa Cisaat PLakukan Sambang dan Himbauan Kamtibmas pada Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi di desa Pasirbaru Lakukan DDS, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Cikidang Laksanakan Giat Door To Door System (DDS) di Desa Tamansari
    Unit Lantas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Kendalikan Arus Lalu Lintas Pagi Hari di Simpang Stasiun dan Pasar Parungkuda
    Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan Giat Door To Door System (DDS) untuk Tingkatkan Kewaspadaan Kamtibmas di Desa Cicareuh
    Bhabinkamtibmas Desa Makasari Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Ajak Warga Waspada dan Ciptakan Keamanan Lingkungan
    Kegiatan DDS Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong  Sambang warga Antisipasi Bencana Alam dan Kenakalan Remaja
    Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Warga Jaga Keamanan dan Lingkungan Pasca Pilkada
    Pos PAM Wisata Pantai Loji-Sangrawayang Simpenan Keamanan dan Kelancaran Terjaga di Libur Natal Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Sukamaju Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Warga Jaga Keamanan dan Waspada Bencana Menjelang Tahun Baru 2025
    Pospam Terpadu Exit Tol Parungkuda Amankan Arus Lalu Lintas Libur Natal dan Tahun Baru
    Polsek Simpenan Laksanakan Giat DDS Cooling System di Desa Cidadap
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Selesaikan Problem Solving Warga
    Bhabinkamtibmas memberikan Berikan Himbauan kamtibmas kepada Warga Binaannya
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar DDS dan Anjangsana di Desa Balekambang, Sukabumi
    Kegiatan Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Tingkatkan Kamtibmas
    Demi Menjaga Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Gunungpuyuh Lakukan Patroli Dialogis

    Ikuti Kami