Asep Japar Apresiasi Kreativitas Warga dan Pemdes Padaasih Gelar Event Lory Race 

    Asep Japar Apresiasi Kreativitas Warga dan Pemdes Padaasih Gelar Event Lory Race 
    Asep Japar Apresiasi Kreativitas Warga dan Pemdes Padaasih Gelar Event Lory Race 

    Sukabumi - Hadir dalam gelaran Lory Race Bupati Cup ke 2 yang digelar Pemerintah Desa Padaasih, Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi Drs. Asep Japar, MM mengapresiasi kreativitas warga khususnya Pemerintah Desa Padaasih atas event tersebut, Minggu 20 November 2022.

    "Kegiatan ini betul-betul merakyat yang bisa dirasakan oleh masyarakat dari semua kalangan. Sebelumnya kegiatan Lory Race Bupati Cup ini pernah dilaksanakan di awal 2019 dan terhenti karena Covid 19, " ucapnya.

    Kadis PU Kabupaten Sukabumi yang akrab dengan panggilan Babeh Asjab tersebut berharap mudah-mudahan kegiatan ini bisa dikembangkan di wilayah lain dan menjadi inisitator kreativitas warga di tempat lainnya.

    Diketahui, Pemerintah Padaasih menggelar kegiatan Lory race Bupati cup ke - 2 di Jl. KH. Damanhuri Km 4 km Kampung Cimenteng Desa Padaasih, Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi Jawa Barat.

    Sementara itu, Kepala Desa Padaasih Aum Ruhyandi atau yang biasa disapa Jaro Aung mengungkapkan rasa syukurnya dalam kegiatan Lory race ini bisa dihadiri langsung oleh Bupati Sukabumi dan juga kedatangan yang punya wilayah jalan Kadis PU Drs. Asep Japar dan  juga Kepala Dinas Kominfosan Kabupaten Sukabumi.

    "Kegiatan Rory race sudah dilaksanakan 10 kali berawal dari antar kampung, Desa Cup hingga sekarang Bupati Cup 2022 dan mudah-mudahan ini bisa dikembangkan mana kala di Desa Padaasih ada kesenian roly rece untuk menggali potensi dan kedepan ada dukungan kembali dari bupati terhadap event-event di tingkat Kabupaten, " cetusnya.

    Hadir dalam Kesempatan tersebut Bupati Sukabumi Drs. H. Marwan Hamami, MM., Kepala dinas PU Drs.H. Asep japar. MM Forkompimcam Cisaat, Babinsa, Babinkamtibmas, dan tamu undangan lain.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Pelajar Yang Nyambi Jualan Sayur di Warungkiara...

    Artikel Berikutnya

    Korban Disekap Dikamar dan Ratusan Juta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polsek Cisolok  Polres  Sulabumi Gelar Kegiatan DDS dan Himbauan Kamtibmas di SMAN 1 Cisolok
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi  Gelar Safari Subuh dan Himbauan Pencegahan TOPP
    Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Polres Sukabumi diDesa Cisaat PLakukan Sambang dan Himbauan Kamtibmas pada Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi di desa Pasirbaru Lakukan DDS, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Cikidang Laksanakan Giat Door To Door System (DDS) di Desa Tamansari
    Unit Lantas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Kendalikan Arus Lalu Lintas Pagi Hari di Simpang Stasiun dan Pasar Parungkuda
    Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan Giat Door To Door System (DDS) untuk Tingkatkan Kewaspadaan Kamtibmas di Desa Cicareuh
    Bhabinkamtibmas Desa Makasari Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Ajak Warga Waspada dan Ciptakan Keamanan Lingkungan
    Kegiatan DDS Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong  Sambang warga Antisipasi Bencana Alam dan Kenakalan Remaja
    Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Warga Jaga Keamanan dan Lingkungan Pasca Pilkada
    Pos PAM Wisata Pantai Loji-Sangrawayang Simpenan Keamanan dan Kelancaran Terjaga di Libur Natal Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Sukamaju Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Warga Jaga Keamanan dan Waspada Bencana Menjelang Tahun Baru 2025
    Pospam Terpadu Exit Tol Parungkuda Amankan Arus Lalu Lintas Libur Natal dan Tahun Baru
    Polsek Simpenan Laksanakan Giat DDS Cooling System di Desa Cidadap
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Selesaikan Problem Solving Warga
    Bhabinkamtibmas memberikan Berikan Himbauan kamtibmas kepada Warga Binaannya
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar DDS dan Anjangsana di Desa Balekambang, Sukabumi
    Kegiatan Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Tingkatkan Kamtibmas
    Demi Menjaga Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Gunungpuyuh Lakukan Patroli Dialogis

    Ikuti Kami